Dashboard Topik perumahan
Pendataan Keluarga Satu Pintu menurut data Aplikasi Carik Jakarta
Rata-rata jumlah anggota Keluarga
di Jakarta
3 Orang
Presentase rumah dengan luas
bangunan < 50 m2
53.27%
Presentase rumah tinggal
dengan status milik sendiri
49.76%
Rumah Layak Huni
di DKI Jakarta
35.43%
Rumah layak huni didefinisikan sebagai rumah yang memenuhi persyaratan kelayakan fisik bangunan (meliputi atap, lantai dan dinding), kecukupan minimum luas bangunan perkapita, akses air minum serta akses sanitasi.
Rumah tangga mempunyai
Akses Sanitasi Layak
92.28%
Komponen yang menjadi dasar dalam penilaian akses sanitasi layak adalah ketersediaan fasilitas BAB, jenis kloset, dan tempat penampungan/pembuangan akhir tinja.